Buku Geospasial Pesisir ini merupakan informasi keruangan wilayah pesisir. Batas administrasi wilayah pesisir, fenomena ekosistem pesisir dan berbagai kegiatan budaya dan budidaya manusia disajikan…
Buku Tahunan 2013 merupakan bunga rampai kegiatan yang dilakukan Laboratorium Geospasial Pesisir Parangtritis selama satu tahun. Tahun ini menjadi tahun yang penuh dengan kegiatan riset dan penelit…