Text
Atlas curah hujan=Atlas of rainfall Indonesia
Atlas Curah Hujan Indonesia berisikan tentang informasi curah hujan, statsiun curah hujan dan isohyet (garis-garis yang sama) dengan unit area provinsi. Selain itu, dibuat juga isohyet dengan unit area pulau. Informasi yang berkaitan dengan hujan diharapkan dapat membantu para pengambil keputusan dan kebijakan dalam suatu perencanaan pembangunan wilayah pada skala mikro maupun makro.
BK.20180511122 | Buku.Karya 2018/295.12 SRI a | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain