Text
Studi awal prediksi gempabumi melalui fenomena rekaman emisi radon (suatu kemungkinnan mengenal prekursor gempabumi). hal.63-74
Penelitian untuk memprediksi gempabumi tektonik telah banyak dilakukan dengan berbagai metode, namun sampai saat ini hasilnya masih kurang memuaskan. Pada studi ini digunakan metode pengukuran dengan merekam konsentrasi emisi Radon (Rn-222) untuk mengenal tanda-tanda awal (precursor) gempabumi tektonik di sekitar sesar Lembang. Berdasarkan hasil monitoring rekaman emisi radon tahun 2011, terdapat adanya kenaikan konsentrasi emisi radon dari nilai normalnya sebelum terjadinya gempabumi tektonik skala kecil yang mempunyai jarak maksimum 40 km. Selama richter (SR) yang ditandai dengan adanya kenaikan nilai konsentrasi emisi radon dari nilai rata-ratanya. Hasil penelitian fenomena ini sesuai dengan beberapa hasil pengamatan yang telah dilakukan dil
P.165 | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain