Text
Persembahan untuk negeri :BATAN 55 tahun : selamat, Aman, Sejahtera
Melalui Buku ini tersaji prestasi-prestasi yang diperoleh oleh para PenelitiBATAN di berbegai bidang. Mulai dari Pangan, kesehatan, industri, transportasi, sumberdaya alam dan lainnya. Hasilnya telah dinikmati langsung oleh Masyarakat di penjuru tanah air. ada pula penelitian yang bersifat jangka panjang untuk keperluan industri elektronil, otomotif dll. Dan BATAn memiliki cita-cita agar Negeri ini mampu memaksimalkan penggunaan tenaga nuklir yang bertujuan untuk kedamaian dan kemajuan hidup bangsa. Dan meningkatkan kwalitas Pendidikan di Masyarakat.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain