Text
Kajian potensi sumberdaya pesisir Kabupaten Bengkalis
Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk melakukan verifikasi metode/ yang digunakan dalam menentukan potensi budidaya rumput laut. Parameter di lapangan juga dikumpulkan untuk menyusun rulebase yang tepat serta diuji pada beberapa wilayah yang berkesesuaian. Sedangkan sasarannya adalah terverifikasinya rulebase budidaya rumput laut.Terpetakannya kondisi dan permasalahan budidaya tambak.
LC.BK.2010-02 | Buku.Karya 2010/02 BAD k | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain