Text
Pedoman pengelolaan basis data spasial sumberdaya alam pesisir dan laut
Sistem basis data bisa dikembangkan dan diorientasikan untuk penyusunan Sistem Pendukung Keputusan (Decision Support Sistem). Pengembangan basis data tematik sumberdaya alam harus merupakan komponen pendukung bagi terwujudnya program pembangunan sumberdaya alam dan lingkungan hidup. Sehubungan dengan hal tersebut, pengembangan basis data tematik diprogramkan dengan tujuan untuk menghimpun, menata, mengelola, dan menyajikan data/informasi sumber daya alam pesisir dan laut guna mendukung analisis yang berbasis keruangan dan kewilayahan .
LC.BK.2007-41 | Buku.Karya 2007/41 BAD p | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain