Text
Pemikiran kearah pengadaan jaring kalibrasi bagi alat survey dan pemetaan di Indonesia
Bagaimanapun telitinya pembuatan suatu alat, namun usia, benturan dan pemakaian yang menahun akan mengurai ketelitian hasil pengukurannya. Pada pekerjaan survey dan pemetaan, ketiga data yang selalu diukur (sudut, jarak dan citra) juga akan sangat dipengaruhi oleh keadaan alat ukurnya sendiri. Masalah kalibrasi ini semakin sangat dirasakan, sejalan dengan kemajuan teknologi yang membuahkan pelbagai alat ukur yang teliti dengan kepekaan yang sangat tinggi.
DK.1984-07 | Dokumen 1984/07 BAD p | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain