Text
Peraturan Kepala Badan Informasi Geospasial: Nomor 5 Tahun 2016, Nomor 6 Tahun 2016, Nomor 7 Tahun 2016, Nomor 8 Tahun 2016, Nomor 9 Tahun 2016
Buku ini berisikan tentang Peraturan Kepala BAdan Informasi Geospasial Nomor 5 Tahun 2016 tentang penyelenggaraan sistem pengendalian intern pemerintah di Badan Informasi Geospasial.rnPeraturan Kepala BAdan Informasi Geospasial Nomor 6 Tahun 2016 tentang Pengelolaan pengaduan masyarakat dan whistleblowing system di lingkungan Badan Informasi Geospasial.rnPeraturan Kepala BAdan Informasi Geospasial Nomor 7 Tahun 2016 tentang Penanganan Benturan kepentingan di lingkungan Badan Informasi Geospasial.rnPeraturan Kepala BAdan Informasi Geospasial Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pedoman pengendalian gratifikasi di lingkungan Badan Informasi Geospasial.rnPeraturan Kepala BAdan Informasi Geospasial Nomor 9 Tahun 2016 tentang Penetapan wilayah bebas dari korupsi dan wilayah birokrasi bersih dan melayani di lingkungan Badan Informasi Geospasial.
BK.20190121044 | Buku.Karya.HK 2019/361 BAD p | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain